Link newer post terletak di bagian bawah postingan blog, fungsinya yaitu sebagai navigasi yang apabila diklik maka pengunjung akan diarahkan ke halaman postingan yang lebih baru.
Untuk merubah teks link tersebut dengan nama yang anda inginkan, misalnya dengan kata previous, anda cukup merubah kode HTML yang berada didalam editor HTML tema.
Berikut cara merubah teks link newer post
1. Login di blogger.com.2. Berikutnya anda klik Tema, Edit HTML.
3. Berikutnya anda cari kode berikut ini
<data:newerPageTitle/>
4. Berikutnya anda hapus kode tersebut, dan ganti dengan kata previous atau yang sesuai dengan apa yang anda inginkan.5. Terakhir anda klik Simpan.
Cara ini berlaku untuk tema bawaan blogger yang belum responsive semisal simple bold, awesome, travel dan lainnya. Untuk melihat tutorial mengenai cara merubah teks pada link Older Post, silahkan klik disini.
Demikianlah cara merubah teks link newer post pada blogger.com, semoga bermanfaat.
Demikianlah cara merubah teks link newer post pada blogger.com, semoga bermanfaat.
Comments
Post a Comment